Ada beberapa binatang yang masuk dalam kategori binatang tercepat di antaranya :
- CHEETAH – 70 Mil/jam (112 Km/jam)
- ANTELOP – 61 Mil/jam (80 Km/jam)
- WILDEBEEST – 50 Mil/jam (80 Km/jam)
- SINGA – 50 Mil/jam (80 Km/jam)
- RUSA THOMPSON – 50 Mil/jam (80 Km/jam)
- KUDA – 47,5 Mil/jam (76 Km/jam)
- ANJING PEMBURU – 45 Mil/jam (72 Km/jam)
- RUBAH – 42 Mil/jam (67.2 Km/jam)
Namun apakah sobat tahu bahwa masih ada binatang yang tercepat dari semua yang telah disebutkan di atas? ya, burung
Falco peregrinus. Kecepatannya mencapai 242 mil/jam (390 km/jam). Bandingkan dengan kecepatan mobil balap F1 yang berkisar pada angka 229 mil/jam (370 km/jam). Hewan yang tersebar di seluruh benua kecuali Antartika ini mulai terancam punah.
Falco peregrinus
Posted in: ter
Kirimkan Ini lewat Email
BlogThis!
Berbagi ke Facebook
0 komentar:
Posting Komentar